2014, Honda Keluar dari MotoGP

Unknown Tuesday, December 17, 2013 1 comments
2014, Honda Keluar dari MotoGP » Buletin MotoGP dan Otomotif » Adanya wacana penggunaan Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika menyebabkan Honda galau. Jika penggunaan ECU tersebut benar terwujud maka Honda mengancam akan keluar dari MotoGP.

Pada musim 2014 yang akan datag, MotoGP akan menerapkan regulasi baru. Para peserta diharuskan menggunakan Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika yang disediakan oleh pihak penyelenggara, Dorna.

Tujuan dari penerapan regulasi baru Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika ini adalah untuk :
  1. mengrangi pembiayaaan tim, 
  2. menciptakan keseimbangan dan daya saing antar tim peserta, 
  3. serta memberikan kemudahan bagi pabrikan baru untuk ikut serta dalam balapan. 
Honda Keluar dari MotoGP
Akan tetapi, rencana penerapan regulasi baru Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika tidak berjalan lancar karena diprotes oleh tim-tim pabrikan. Salah satu yang menentang dengan keras adalah Honda. Bahkan tim Honda mengancam keluar dari MotoGP jika regulasi tersebut tetap dipaksakan.

Menghadapi tekanan kuat dari tim-tim besar seperti Honda, akhirnya Dorna melonggarkan regulasi penerapan regulasi baru Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika kepada tim-tim pabrikan. Mereka tetap diperbolehkan memakai sistem elektronikanya sendiri asalkan mengurangi jatah bahan bakarnya. Sedangkan tim-tim lain yang akan tergabung dalam Open Class diharuskan memanfaatkan ECU buatan Magneti Marelli, sebagai rekanan resmi Dorna.

Selesai masalahnya, belum! Wacana mengharuskan seluruh peserta memakai Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika tetap ada, paling tidak pada tahun 2017 mendatang. Lagi-lagi Honda menolak. Melalaui Prinsipal tim HRC Shuhei Nakamoto, Honda mengancam meninggalkan ajang balap MotorGP.

Menurut Honda, penerapan regulasi Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika akan mengurangi kesempatan tim-tim dalam melakukan development teknologinya.

Dengan penerapan regulasi Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika dalam MotoGP berarti honda akan kehilangan kesempatan mengembangkan teknologi. Padahal keikutsertaan Honda dalam MotoGP adalah untuk mengembangkan teknologi. Moto Grand Prix merupakan tempat uji terbaik dalam technology development.

Sehingga dengan berlakunya regulasi Electronical Control Unit (ECU) atau unit kontrol eletronika di MotoGP maka tidak ada alasan lagi bagi Honda untuk terus berpartisipsi dalam balapan MotoGP.



Tags: MotoGP | Tim Honda
You have recently read an article that categorized MotoGP | Tim Honda and entitled 2014, Honda Keluar dari MotoGP.

I really hope that you are pleased click the like button, tweet, g+, to distribute this article to others friends. By sharing this article through the click of a button like, tweet and g+, then you have to share something that is important to many people.

By: Buletin MotoGP dan Otomotif

1 Comment untuk "2014, Honda Keluar dari MotoGP"

  1. wah akan seperti apa motgp tanpa Honda ya?

    Honda ternyata memiliki tujuan seperti itu to dalam ajang motogp, gak sekedar balapan. :D

    salam pak.
    doteko.com adalah web update informasi event-event di Indonesia

    ReplyDelete

Total Pageviews

motogp_2014_calendar